Ketahui Etika pemasaran agar Penjualan Lancar

Kepuasan dari pelanggan atau konsumen tentunya merupakan salah satu tujuan utama sebuah perusahaan mewujudkan produk atau jasa dengan sebaik mungkin. Jika konsumen bisa memenuhi beberapa kebutuhannya melalui produk atau jasa yang ditawarkan perusahaan maka itu artinya sebuah perusahaan berhasil menerapkan konsep pemasaran dengan baik.

Konsep pemasaran sendiri merupakan sebuah falsafah yang harus ada dalam sebuah perusahaan atau apapun jenis bisnis yang dijalankan. Konsep ini hadir dengan lima konsep yang masing-masing memiliki tujuan. Jika semua konsep ini bisa mewujudkan tujuannya, maka bisa dipastikan sebuah perusahaan bisa tetap berlangsung serta tetap mendapatkan pemasukan atau laba.

Berikut ini adalah lima poin penting dalam konsep pemasaran serta tujuannya masing-masing. Lima konsep berikut ini memiliki tujuan utama yang tak lain adalah mewujudkan perusahaan yang terus lancar keberlangsungannya dan tidak merugi.

  1. Konsep Pemasaran dari Segi Produksi

Konsep pertama yang akan dibahas dalam poin-poin konsep ini adalah produksi. Selain masuk dalam konsep pemasaran, produksi juga merupakan aktivitas pertama yang akan dilakukan oleh perusahaan dari keberlangsungan perusahaan atau bisnis. Terutama jika perusahaan menjual produk, bukan jasa, pasti proses produksi akan mutlak dilakukan.

Dalam konsep produksi, telah dinilai bahwa semakin mudah suatu produk ditemukan karena bisa ditemukan dimana-mana maka akan semakin banyak dibeli orang. Benar saja, jika orang bisa mencari produk dengan mudah, tidak ada alasan untuk memilih produk yang sulit dicari.

Karena hal ini, sebuah perusahaan akan berusaha memproduksi produknya sebanyak mungkin supaya bisa disebar di seluruh daerah dan akhirnya mudah ditemukan oleh calon pelanggan.

  1. Konsep Pemasaran dari Segi Produk

Selain produksi yang sebanyak mungkin supaya bisa mudah dicari, produk yang diproduksi ini juga bisa menjamin daya tariknya. Akan semakin banyak dibeli orang jika suatu produk memiliki tampilan yang bagus dan menarik. Tampilan yang meyakinkan juga akan membuat suatu produk lebih dipilih.

Selain dari segi visual, kualitas dari produk itu sendiri juga harus bagus supaya tetap dipilih oleh pembeli yang mana akhirnya menjadi seorang pelanggan. Mutu dari produk, kualitas, karakter, serta performa yang baik tentu akan lebih menarik daya beli.

  1. Konsep Pemasaran dari Segi Penjualan

Konsep pemasaran ketiga yang tak kalah pentingnya dan menjadi penentu besar kecilnya laba perusahaan adalah konsep penjualan ini. Semakin besar penjualan maka akan semakin besar pula laba yang diraih perusahaan.

Produk yang akan dijual tak hanya didiamkan begitu saja di toko, namun harus ada tim marketing atau tim promosi yang siap mengenalkan produk perusahaan kepada masyarakat atau mungkin membujuk orang untuk membeli. Strategi promosi yang menarik juga bisa mempengaruhi daya beli dari suatu produk.

  1. Segi Pemasaran Sosial

Tim pemasaran dari sebuah perusahaan harus bisa memastikan bagaimana suatu produk dari perusahaan teesebut berbeda dan juga unik. Produk yang bisa mengkombinasikan tampilan yang menarik serta meyakinkan bahwa barang tersebut dibutuhkan menjadi sebuah tujuan akhir bagi setiap tim pemasaran perusahaan.

  1. Segi Pemasaran Global

Melalui manajemen yang strategis, tim eksekutif dari sebuah perusahaan harus bisa mengerti apa saja faktor yang mempengaruhi pemasaran suatu produk.  Konsep terakhir ini bertujuan supaya perusahaan bisa tetap bermanfaat untuk segala pihak yang turut serta dalam perusahaan dan bisa memberikan produk yang menarik dan bermanfaat sekaligus kepada konsumen.

Konsep pemasaran ini sangat penting diketahui dan dipahami oleh sebuah perusahaan. Karena pada intinya,perusahaan setelah melakukan produksi barang, tentu mereka memerlukan pemasaran yang baik agar barang yang telah mereka buat bisa laku terjual.Walapun terkadang pada tahap produksi ada beberapa perusahaan yang sudah mendesain konsep pemasarannya.

 

Generasi Z
Ilustrasi. Beberapa pelajar Jepang sedang duduk di kursi kereta api sambil tersenyum. Anak muda di Jepang usia 16-24 mulai tidak tertarik pada seks atau kontak seksual. Foto/Getty Images/iStockphoto

Apapun usaha yang dilakukan perusahaan, perusahaan harus bisa mewujudkan sebuah produk yang akan memenuhi kebutuhan masyarakat. Tak hanya memenuhi kebutuhan masyarakat saja, akan lebih baik jika produk yang diberikan ini tetap menarik sifatnya supaya bisa bersaing dengan produk dari perusahaan lain.

Produksi, produk, penjualan, pemasaran sosial, dan pemasaran global, adalah poin-poin yang ada dalam konsep pemasaran. Masing-masing jika diwujudkan dengan benar pasti tujuannya akan tercapai. Sedangkan untuk tujuan utama dari konsep ini tentunya berupa peningkatan pemasukan perusahaan yang mana berasal dari banyaknya konsumen yang memilih produk tersebut.

Selain itu, Anda juga harus melakukan pembukuan yang benar agar Anda bisa memantau setiap transaksi guna pengembangan bisnis Anda. Pembukuan adalah bahasa bisnis, setiap jenis bisnis dituntut untuk memiliki pembukuan yang benar agar memudahkan Anda mengelola dan memantau arus keuangan bisnis.

Jika Anda mengalami kesulitan dalam mengelola pembukuan secara manual, Anda bisa menggunakan Accurate Online sebagai software akuntansi bisnis Anda untuk optimalisasi catatan keuangan dan pembukuan bisnis Anda.

Accurate Online sendiri adalah software akuntansi berbasis cloud buatan Indonesia yang sudah dikembangkan lebih dari 20 tahun yang lalu. Telah digunakan oleh lebih dari 300 ribu pengguna dari berbagai jenis bisnis di Indonesia dan memenangkan Top Brand Award sejak tahun 21016 sampai sekarang sebagai software akuntansi terbaik di Indonesia.

prinsip manajemen
Business People Accounting Report Analysis Concept

Selain itu, ada beberapa manipulasi dan kebohongan lainnya yang biasanya umum dilakukan oleh perusahaan dalam beriklan, yaitu:

  • Menutupi kelemahan produk

Hal ini lumrah terjadi jika perusahaan tidak menyebutkan kelemahan yang dimiliki produknya. Dan ini sering terjadi saat beriklan. Menurut Sobat, perusahaan mana yang ingin menyampaikan kelemahan produknya dan dianggap buruk oleh konsumen. Tentunya tidak ada yang melakukan.

  • Melebih-lebihkan kemampuan produk

Biasanya perusahaan akan melakukan promosi dengan melebihkan produk agar dapat menarik konsumen. Dengan promosi yang dilebihkan ini akan membuat konsumen merasa tertarik dan ingin mencoba, kemudian terjadi transaksi yang akan menguntungkan perusahaan.

  • Memanipulasi perasaan konsumen

Memanipulasi perasaan konsumen merupakan suatu sara agar iklan mampu mengunggah atau mempengaruhi perasaan konsumen. Biasanya cara ini mampu meningkatkan penjualan perusahaan. Misalnya iklan produk sabun mandi yang apabila konsumen membelinya, maka konsumen juga ikut menyumbang untuk mensejahterakan kesehatan rakyat kecil.

  • Tidak menyampaikan informasi dengan benar

Iklan ini bisa dikatakan akan menjatuhkan pesaing lain namun dengan cara yanng tidak sportif. Misalnya iklan dari salah satu calon kandidat presiden. Agar dapat meningkatkan jumlah pendukung, maka ia menjatuhkan kandidat lain dengan mengumbar fakta yang tidak benar.

  • Mengecoh konsumen dengan meniru fitur produk lain

Salah satu cara untuk menarik konsumen yang dilakukan perusahaan adalah dengan mengecoh konsumen untuk meniru fitur produk lain. Tujuannya adalah untuk menarik konsumen penyuka produk yang ditiru. Dan hal ini sering terjadi pada smartphone. Misalnya banyak jenis smartphone yang diproduksi perusahaan elektronik yang desainnya sama dengan smartphone yang diproduksi oleh perusahaan yang lebih besar dan sukses. Semakin ketatnya persaingan antar perusahaan,  membuat banyak perusahaan yang mulai membuat hak paten atas produk, fitur, hingga desain unik yang dimiliki. Hal ini dilakukan agar perusahaan elektronik yang meniru akan mendapat sanksi hingga membayar royalti ke perusahaan tersebut.

Promosi sangat dianjurkan dalam berbisnis agar perusahaan dapat meningkatkan penjualan dan profit. Namun ada baiknya dalam promosi tetap melaksanakan prinsip-prinsip yang baik untuk konsumen maupun perusahaan. Promosi yang dilakukan dengan cara yang tidak baik dan memanipulasi akan membuat citra perusahaan menjadi buruk di mata konsumen. Konsumen akan kehilang kepercayaan sehingga tidak ingin melakukan transaksi lagi di perusahaan.

 

Ituah tadi beberapa penjelasan tentang sebuah etika pemasaran, saat kita ingin meningkatkan sebuah sales kita tak bisa berfokus dengan jumlah sales saja. Akan tetapi harus menerapkan etika pemasaran yang baik dan benar. Jika anda ingin meningkatkan kinerja karyawan anda harus memperhatikan sebuah etika. Jojonomic lebih dari 345+ perusahaan menggunakan Jojonomic untuk mengelola kegiatan bisnis sehari-hari dan meningkatkan kinerja karyawan. Dengan JojoExpense, pengeluaran perusahaan tercatat dengan baik dan terhindar dari penipuan keuangan. Jadi anda dapat mengelola kinerja perusahaan dari aplikasi ini. Segeralah beralih ke solusi digital.