Exit Interview Terbaik Bagi Kemajuan Perusahaan

exit interview

Istilah exit interview terbaik mungkin belum banyak didengar oleh banyak orang. Karena jenis interview ini dilakukan ketika pegawai memutuskan hendak keluar dari sebuah perusahaan. Tidak semua perusahaan melakukan tindakan ini. Tapi keuntungan dibalik tindakan ini akan sangat besar.

Mengorek informasi lebih dalam dari prespektif seorang karyawan yang memutuskan untuk mengundurkan diri adalah hal yang penting. Karyawan tersebut berarti sudah mengetahui kekurangan perusahaan sehingga memutuskan untuk mengundurkan diri. Exit interview terbaik bisa dijadikan sebuah sarana untuk memperbaiki berbagai sistem yang berlaku di perusahaan.

Ketahui lebih dalam tentang metode interview keluar ini. Tapi yang harus dipahami lebih jelas oleh pengusaha adalah exit interview ini sama sekali tidak berhubungan dengan dizinkan atau tidaknya pegawai untuk meninggalkan perusahaan.

Sarana Perbaikan Melalui Exit Interview Terbaik

Penggunaan exit interview terbaik mungkin hanya digunakan beberapa perusahaan saja. Bukan saja karena prosesnya yang sulit. Tapi kerjasama dari pihak pegawaipun akan sedikit sulit mengingat pasti ia memiliki alasan dan rasa kekecewa tersendiri jika memutuskan untuk keluar.

Keputusan untuk resign mungkin akan sangat beragam. Tapi 60% alasan utama karyawan meninggalkan atau resign dari sebuah perusahaan adalah karena kekecewaan. Entah dari sistem yang berlaku disebuah perusahaan ataupun lingkungan kerja yang tidak mendukung.

Tapi semakin sering terjadinya kejadian pegawai yang mengundurkan diri. Maka perusahaan harus bisa melakukan exit interview terbaik untuk mendapatkan kejelasan mengenai masalah yang terjadi didalam sebuah perusahaan. Jangan sampai rahasia keburukan perusahaan sampai menjadi sebuah trending topic didunia luar. Karena kredibilitas perusahaan bisa hancur.

Melakukan exit interview juga bisa menjadi tanda kepudilian perusahaan terhadap karyawan dan masa depannya. Semakin acuh perusahaan dengan perubahan yang terjadi didalamnya. Maka kerusakan sekecil apapun akan semakin besar.

Sebab pihak manajemen tidak bisa mengetahui permasalahan tersebut. Pada akhirnya masalah kecil tersebut karena dibiarkan akan berdampak besar kepada progress perusahaan. Walaupun masih jarang dilakukannya exit interview terbaik dibeberapa perusahaan.

Bukan berati tindakan ini tidak memiliki manfaaat. Justru manfaat didalam tindakan ini akan sangat dibutuhkan oleh perusahaan. Jika ingin maju sebuah perusahaan harus mendapatkan prespektif dari setiap arah. Dalam artian perusahaan tidak boleh terjebak didalam kotak atau pihak manajemen harus berpikir secara out of box.

Jangan Remehkan Resignnya Karyawan

Pengusaha yang angkuh mungkin tidak akan menggubris ketika seorang karyawan memutuskan untuk mengundurkan diri. Tapi bagi pengusaha yang cerdas ia akan menyadari ada sebuah kesalahan didalam perusahaan. Tidak mungkin seorang karyawan begitu saja memutuskan untuk resign.

Apalagi di negara Indonesia yang sangat terkenal dengan sulitnya mendapatkan pekerjaan. Perusahaan yang melakukan exit interview terbaik. Menandakan kesadarannya bagi perubahan perusahaan kearah yang lebih baik lagi.

Karena perubahan akan selalu terjadi didalam sebuah perusahaan. Apalagi jika perusahaan tersebut telah berkembang pesat. Pasti budaya dan juga lingkungan kerja didalam perusahaan tersebut juga akan berubah drastis.

Normalnya seorang karyawan pasti akan menyelsaikan kontrak kerjanya terlebih dahulu. Tapi jika terjadi suatu hal atau kejadian yang tidak disukainnya. Maka ia tidak akan segan untuk melakukan resign. Walaupun terkadang itu menjadi salah satu pilihan yang buruk.

Bagi HR menindak lanjuti karyawan yang terus masuk dan keluar. Mungkin akan sedikit melelahkan. Belum lagi mereka harus terus menstabilkan jam kerja antar pegawai. Pilihan exit interview terbaik mungkin malah akan menambah beban pekerjaan mereka.

Tapi bagaimanapun beratnya pekerjaan HR exit interview terbaik memang lebih baik untuk dilakukan. Agar perbaikan perusahaan bisa dengan mudah dilakukan. Karena prespektif dari karyawan yang mengundurkan diri sangat penting.

Alasan utamanya adalah setiap kekurangan perusahaan ataupun produk akan mereka ketahui. Tidak menutup kemungkinan dari prespektif yang didapatkan dari exit interview terbaik. Perusahaan malah bisa melajut pesat. Ada sebuah pepatah mengatakan bahwa musuh adalah teman terbaik. Karena mereka mau repot-repot untuk mengkoreksi kekurangan kita.

Sebaliknya jika malah terus terbuai karena pujian maka kekurangan yang dimiliki bisa menjadi penghalang menuju kesuksesan. Dengan mengetahui setiap kecacatan yang dimiliki oleh perusahaan dari exit interview terbaik. Pihak manajamen bisa bergerak dengan cepat untuk memperbaikinya.

Secara psikologis melakukan interview keluar juga sangat baik. Karena akan mengundang  rasa hormat dari setiap karyawan yang masih eksis didalam perusahaan tersebut. Eksistensi mereka  didalam perusahaan akan lebih dihargai. Karena pihak HR tidak begitu saja melepas karyawan.

Dengan mendapatkan intisari dari wawancara keluar ini HR bisa melakukan perbaikan dalam berbagai sektor yang ada didalam perusahaan. Pertanyaan terkait wawancara ini juga biasanya berhubungan dengan kinerja, perusahaan dan juga hubungan dengan para pegawai didalamnya.

Mengatasi Berbagai Masalah Dengan Wawancara Keluar

Manfaatnya yang sangat banyak mampu merubah lingkungan kerja buruk. Keadaan lingkungan kerja seringkali menjadi alasan utama karyawan resign. Untuk mengetahui lingkungan kerja ini pihak HR akan sedikit kesulitan. Sebab keburukan lingkungan kerja hanya bisa dirasakan oleh pegawai biasa.

Kasus bullying bukan saja terjadi didalam sekolah. Bahkan didalam dunia kerja juga masih ada bullying. Inilah yang patut diwaspadai dan alasan mengapa perlunya perusahaan untuk melakukan exit interview terbaik. Karena dikahwatirkan malah akibat resign karyawan karena adanya bullying.

Tentu jika benar adanya pihak manajemen harus cepat bergerak dan menyelsaikan permasalahan ini jangan sampai menjadi hambatan bagi pergerakan perusahaan. Energi karyawan yang harusnya terpakai untuk berkerja malah dihabiskan untuk tindak bullying. Ini adalah keadaan buruk yang sering kali luput dari perhatian HR maupun manajemen.

Tidak Perlu Menambah Beban HR

Jika perusahaan anda memutuskan untuk melakukan exit interview terbaik. Maka wajib untuk menggunakan JojoTimes sebagai perangkat lunak pendukung HR. Karena jika tidak HR akan kerepotan sebab banyaknya tugas yang harus dilakukannya.

Serahkan semua urusan absensi kepada perangkat lunak ini. HR cukup berfokus kepada penyelsaian dari wawancara keluar yang dilakukannya. Absensi bisa dilakukan menggunakan perangkat lunak. Tanpa harus lagi mengantre dan menghabiskan waktu produktif perusahaan.

Pembuatan laporan absensi bulan yang dibutuhkan untuk melakukan payroll bisa dilakukan secara otomatis oleh perangkat lunak JojoTimes. Tidak perlu lagi repot saat HR harus memberikan laporan terkait absensi setiap karyawan didalam perusahaan.

Ingin mengetahui aktifitas karyawan secara real time?. Anda bisa melakukannya dengan menggunakan JojoTimes. Karena perangkat lunak ini dilengkapi GPS. Jadi HR bisa dengan mudah memantau aktifitas yang dilakukan oleh pegawai. Memastikan setiap pekerjaan yang dilakukan agar waktu didalam perusahaan terpakai secara efisien.

Proses absensi tidak perlu lagi menggangu produktifitas dari HR semenjak adanya jojotimes. Nikmati keunggulan perangkat lunak ini dengan mencoba versi demonya. Langsung saja masuk ke Jojonomic dan download demo dari JojoTimes. Anda tidak dikenakan biaya untuk versi demo ini.